-->

teknologi canggih masa depan

teknologi canggih masa depan


Prediksi Teknologi Canggih Masa Depan 
Cisco memprediksi pada 2020, PC seharga Rp 10 juta memiliki kemampuan setara dengan otak manusia. Pada 2030, kemampuan PC akan seimbang dengan otak manusia satu kampung. Dave Evans, Chief Futurist Cisco IBSG Innovations Practice membuat prediksi 25 teknologi teratas yang akan terjadi di masa mendatang.
a.           pada tahun 10 tahun kedepan, kita akan menyaksikan peningkatan kecepatan jaringan internet rumahan sebesar 20 kali lipat
b.                  Pada tahun 2020, PC seharga US$1.000 akan memiliki kemampuan memproses setara dengan otak manusia. 
c.                   Pada tahun 2030, kemampuan memproses PC seharga US$1.000 akan seimbang dengan kemampuan otak manusia satu kampung. 
d.    Pada tahun 2050 (dengan mengasumsikan bahwa jumlah total populasi dunia adalah 9 miliar), kemampuan memproses PC seharga US$1.000 akan seimbang dengan kemampuan otak keseluruhan manusia di bumi.

§  Mobil Tanpa Pengemudi (Driverless Car)
            Anda adalah orang modern yang sangat sibuk. Anda sering berpergian dengan mobil pribadi, tetapi Anda juga sibuk dengan aktivitas seperti makan, mengerjakan tugas, membaca, teks, berbicara di telepon, gunting kuku, makeup dan sebagainya. Singkatnya, Anda membutuhkan mobil tanpa pengemudi atau Driverless Car.

Makanan dalam Bentuk Pil (Food in a Pill)


Makan makanan enak mungkin menarik untuk dinikmati secara perlahan-lahan dan Anda memang punya waktu untuk itu. Bagaimana jika makanan yang Anda makan tidak enak dan Anda adalah orang yang sangat sibuk dengan moto Anda 'waktu adalah uang'? Makanan dalam bentuk pil adalah solusi dari pertanyaan ini.
Kehidupan Hologram (Holographic Life)
Hidup dalam dunia dengan kemajuan teknologi pesat dan implementasi teknologi pada semua benda di sekitar Anda. Bahkan semuanya bersifat hologram. Ini adalah impian semua pemimpi teknologi masa depan, tidak terbatas kepada tampilan 3 dimensi pada layar melainkan hologram dalam seluruh benda yang ada di dunia.
Transportasi Masa Depan Yang Dapat Kita Lihat Dalam Waktu Dekat
. Supercavitation



Dalam dunia engineering, tidak ada kecepatan yang lebih baik daripada yang namanya Supercavitation. Supercavitation sendiri adalah sebuah efek saat sebuah lapisan gumpalan gas terbentuk di sekeliling objek dalam sebuah cairan (bayangkan kapal selam yang dikelilingi gelembung). Gas tersebut akan membuat gesekan berkurang hingga 900 kali dibandingkan biasanya, memperbolehkannya untuk bergerak sangat cepat di air.


Mobil Tanpa Pengemudi (Driverless Car)



Walaupun belum diketahui kapan tepatnya mobil ini akan dirilis untuk kegunaan publik, namun beberapa negara bagian di US sudah secara resmi memperbolehkan percobaan dari Mobil canggih ini. Diperkirakan bahwa mobil dengan teknologi dari masa depan ini dapat digunakan secara komersial di tahun 2020.


Share this: